Sabtu, 15 Juni 2013

TULISAN 5 PENTINGNYA SOFTSKILL

Pengertian Sofskill

Softskill adalah suatu kemampuan pribadi, karakter sesesorang, dan ciri khas seseorang dalam berkomunikasi untuk berhubungan dengan orang lain. Softskill saat dibutuhkan karena dapat melengkapi Hardskill atau pengetahuan dan kecerdasan yang dimiliki seseorang. Apabila kita hanya bisa menerapkan Hardskill saja tanpa adanya Softskill, maka kita tidak dapat berinteraksi secara efektif kepada rekan kerja kita. Karena Hardskill hanya menggunakan kepintaran dan pengetahuan kita saja, sedangkan Softskill dapat membuat kita berkomunikasi dan berinteraksi secara efektif  kepada rekan kerja kita.

Pentingnya Softskill

1. Softskill dapat membuat kita berinterkasi dengan lancar dan efektif.
2. Softskill dapat menentukan suatu keberhasilan organisasi.
3. Softskill sangat diperlukan dalam jangka panjang dibanding hanya menggunakan Hardskill saja.

Oleh karena itu penting sekali kita belajar Softskill dari sekarang, karena dapat bermanfaat untuk kebutuhan dan kepentingan kita kedepannya. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar